This is the official publication media of scientific articles published by the organizers of the Institute of Research and Community Service that exist in the University of Gajah Putih, Central Aceh, Indonesia. The online journal publication at Universitas Gajah Putih begins in 2017, initiated by LPPM UGP. In 2017, the Institute for Research and Community Service, establishes a Journal Development Center specifically assigned to coaching and developing journal management capacity within the University of the White Elephant.

This periodical publication of scientific journals is published 2 (two) times a year and is a national medium for knowledge exchange and discusses the latest research results on technology, economics, agriculture and social politics. This journal publishes the original paper of basic research and applied science of technology, economics, agriculture and social politics. In addition, this journal also publishes the theme review paper that is determined by the editor.

Journals

  • Jurnal Pengabdian Pada Masyarakat Indonesia

    Jurnal Pengabdian Pada Masyarakat Indonesia (JPPMI) eISSN: 2828-3902   pISSN: 2828-4038 adalah jurnal nasional yang berisi hasil-hasil kegiatan pengabdian dan pemberdayaan masyarakat berupa penerapan berbagai bidang ilmu diantaranya pendidikan, teknik, pertanian, sosial humaniora, komputer dan kesehatan. JPPMI terbit dua bulan sekali, yaitu Februari, April, Juni, Agustus, Oktober, dan Desember.

  • Jurnal Teknik Informatika dan Elektro

    Jurnal Teknik Informatika dan Elektro (JURTIE) : p-ISSN: 2809-770X (cetak), e_ISSN: 2809-7742 (Online),adalah jurnal terbitan berkala yang diterbitkan oleh Fakultas Teknik Universitas Gajah Putih Program Studi Teknik Informatika. Isi jurnal mencakup bidang keilmuan Teknik Informatika meliputi: Teknik Elektro, Teknik Tenaga Elektrik, Teknik Telekomunikasi, Teknik Elektronika, Teknik Kendali (atau Instrumentasi dan Kontrol), Teknik Biomedika, Teknik Komputer, Teknik Informatika, Ilmu Komputer, Sistem Informasi, Teknologi Informasi, Teknik Perangkat Lunak, Teknik Mekatronika. Jurnal ini diterbitkan sebagai sarana dan wadah para dosen, ilmuan, peneliti maupun pakar bidang Teknik Informatika dan Eektro mempublikasikan hasil-hasil penelitiannya untuk menunjang Tugas dan Program Tri Dharma Perguruan Tinggi secara Umum. Jurnal JURTIE terbit dua kali dalam setahun pada bulan Januari dan Juli.

  • Saraq Opat: Jurnal Administrasi Publik

    Saraq Opat : Jurnal Administrasi Publik p-ISSN: 2809-817X(cetak), e_ISSN: 2809-8129 (Online) adalah jurnal terbitan berkala yang diterbitkan oleh Fakultas Isipol Universitas Gajah Putih Program Studi Administrasi Negara. Isi jurnal mencakup bidang keilmuan Administrasi Negara meliputi: Ilmu Politik, Hubungan Internasional, Ilmu Administrasi (Niaga, Negara, Publik, Pembangunan, dll), Ilmu Pemerintahan, Ilmu Sosial Politik, Kebijakan Publik. Jurnal ini diterbitkan sebagai sarana dan wadah para dosen, ilmuan, peneliti maupun pakar bidang pertanian mempublikasikan hasil-hasil penelitiannya untuk menunjang Tugas dan Program Tri Dharma Perguruan Tinggi secara Umum. Jurnal Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (Saraq Opat) terbit dua kali dalam setahun pada bulan Januari dan Juli.

  • MAHSEER: Jurnal Ilmu-Ilmu Perairan dan Perikanan

    MAHSEER: Jurnal Ilmu-Ilmu Perairan dan Perikanan p-ISSN: 2809-8374(cetak), e_ISSN: 2809-8234 (Online) adalah jurnal terbitan berkala yang diterbitkan oleh Fakultas Pertanian Universitas Gajah Putih Program Studi Budidaya Perairan. Isi jurnal mencakup bidang keilmuan Budidaya Perairan, Manajamen Sumberdaya Perairan, Pemanfaatan Sumberdaya Perairan, Sosial Ekonomi Perikanan, Pemanfaatan Sumberdaya Perikanan, Budidaya Perikanan, dan Ilmu Kelautan.  Jurnal ini diterbitkan sebagai sarana dan wadah para dosen, ilmuan, peneliti maupun pakar bidang perikanan mempublikasikan hasil-hasil penelitiannya untuk menunjang Tugas dan Program Tri Dharma Perguruan Tinggi secara Umum. Jurnal Ilmu-Ilmu Perairan dan Perikanan (MAHSEER) terbit dua kali dalam setahun pada bulan Januari dan juli.

  • Telangke:Jurnal Telangke Ilmu Komunikasi

    Telangke:Jurnal Telangke Ilmu Komunikasi: p-ISSN:  2809-8978 (cetak), e_ISSN:  2809-8943 (Online)   adalah terbitan berkala yang diterbitkan oleh Fakultas Isipol Universitas Gajah Putih Program Studi Ilmu Komunikasi. Isi jurnal mencakup bidang studi ilmu Komunikasi dan Pendidikan.Artikel dapat berasal dari salah satu bidang berikut: linguistik: fonologi, morfologi, sintaksis, pragmatik semantik, sosiolinguistik, analisis percakapan, analisis wacana kritis sastra kontemporer, komparatif, pendekatan inter disipliner dalam sastra, kritik sastra, sastra dan sejarah, sastra dan media, sastra dan nilainnya, puisi dan prosa Filsafat: epistemologi, metafisika, etika, estetika, teologi, psikologi: psikologi pendidikan, psikologisosial, psikologi ikonseling. pendidikan: instruksi, pengajaran dan pelatihan, bimbingan dan konseling, studi pembelajaran Hukum studi budaya, Sosial.

  • Gajah Putih Journal of Economics Review

    Jurnal Ekonomi Review Gajah Putih (GPJER) p-ISSN:  2809-8382 (Cetak), e-ISSN:  2809-8285  (Online) adalah jurnal peer-review yang diterbitkan dua kali setahun (Mei dan Oktober) oleh Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Gajah Putih, Takengon, Aceh, Indonesia. GPJER use to be journal penerbitan artikel yang melaporkan hasil penelitian tentang Ekonomi Pembangunan. GPJER mengundang manuskrip dalam berbagai topik bidang studi ekonomi dan bisnis dengan metodelogi penelitian yang memenuhi standar yang ditetapkan untuk dipublikasikan. Naskah artikel dapat berasal dari peneliti, akademisi, praktisi, dan pemerhati ekonomi lainnya. yang berminat melakukan penelitian dibidang ekonomi, Fokus dan Ruang Lingkup penelitian atau artikel yang mengkaji tentang konseptual dalam ilmu ekonomi pembangunan yang terdiri dari :



    1. Ilmu Ekonomi

    2. Ekonomi Pembangunan

    3. Perencanaan Pembangunan

    4. Pembangunan Ekonomi

    5. Ekonomi Industri

    6. Ekonomi Daerah

    7. Ekonomi Perdesaan dan Perkotaan

    8. Ekonomi Regional

    9. Ekonomi Publik

    10. Ekonomi Internasional

    11. Ekonomi Sumber Daya Alam dan Lingkungan

    12. Ekonomi Pertanian

    13. Ekonomi Moneter

    14. Ekonomi Wilayah

    15. Ekonomi Kebijakan Publik

    16. Ekonomi Kelembagaan

    17. Keuangan dan Perbankan

    18. Ketenagakerjaan

    19. Ekonomi Syariah

    20. Ekonomi Kewirausahaan

  • Jurnal Agroteknologi Pertanian & Publikasi Riset Ilmiah

    Jurnal Agroteknologi  Pertanian & Publikasi Riset Ilmiah (JAPPRI) : p-ISSN: 2809-8897(cetak), e_ISSN: 2809-8919 (Online)  menyambut baik kiriman anda yang memberikan wawasan tentang masalah terkini dan utama yang berhubungan dengan studi ilmu Agroteknologi dan Pertanian. Artikel dapat berasal dari salah satu bidang berikut: Bidang Budidaya Tanaman Pertanian/Perkebunan, Bidang Ilmu Tanah, Bidang Hama dan Penyakit Tanaman, Bidang Sains dan Teknologi serta Ilmu Gizi dan Teknologi Pangan. Jurnal ini diterbitkan sebagai sarana dan wadah para dosen, ilmuan, peneliti maupun pakar bidang pertanian mempublikasikan hasil-hasil penelitiannya untuk menunjang Tugas dan Program Tri Dharma Perguruan Tinggi secara Umum. Jurnal Agroteknologi (JAPPRI) terbit dua kali dalam setahun pada bulan Maret dan September. Artikel bisa ditulis dalam bahasa Inggris atau bahasa Indonesia.

  • Jurnal Ilmu Pertanian dan Perkebunan

    Jurnal Ilmu Pertanian dan Perkebunan ( JIPP) p-ISSN: 2809-8927(cetak), e_ISSN: 2809-8935 (Online) adalah jurnal terbitan berkala yang diterbitkan oleh Fakultas Pertanian Universitas Gajah Putih Program Studi Pengelolaan Perkebunan Kopi. Isi jurnal mencakup bidang keilmuan Pengelolaan Perkebunan Kopi meliputi: Ilmu Tanah, Hortikultura, Ilmu Hama dan Penyakit Tanaman, Budidaya Pertanian dan Perkebunan, Perkebunan, Pemuliaan Tanaman. Jurnal ini diterbitkan sebagai sarana dan wadah para dosen, ilmuan, peneliti maupun pakar bidang pertanian mempublikasikan hasil-hasil penelitiannya untuk menunjang Tugas dan Program Tri Dharma Perguruan Tinggi secara Umum. Jurnal Ilmu Pertanian dan Perkebunan (JIPP) terbit dua kali dalam setahun pada bulan Januari dan Juli.

  • Jurnal Sosiologi Pertanian dan Agribisnis

    Jurnal Sosiologi Pertanian dan Agribisnis (JuSPA) p-ISSN: 2810-0565 (cetak), e_ISSN: 2809-9737 (Online) adalah jurnal yang diterbitkan oleh Fakultas  Pertanian Universitas Gajah Putih Program Studi Agribisnis. Isi jurnal mencakup bidang keilmuan Agribisnis meliputi : Sosial Ekonomi Pertanian, Gizi Masyarakat dan Sumber Daya Keluarga, Ekonomi Pertanian, Sosiologi Pedesaan, Agribisnis, Penyuluh Pertanian. Jurnal ini diterbitkan sebagai sarana dan wadah para dosen, ilmuan, peneliti maupun pakar bidang pertanian mempublikasikan hasil-hasil penelitiannya untuk menunjang Tugas dan Program Tri Dharma Perguruan Tinggi secara Umum. Jurnal Sosiologi Pertanian dan Agribisnis (JuSPA) terbit dua kali dalam setahun pada bulan Januari dan Juli.

  • Jurnal Ilmiah Ilmu Manajemen

    Jurnal Ilmiah Ilmu Manajemen (JUIIM) p-ISSN: 2809-9400(cetak), e_ISSN: 2809-9419 (Online) adalah jurnal terbitan berkala yang diterbitkan oleh Fakultas Ekonomi Universitas Gajah Putih Program Studi Manajemen. Isi jurnal mencakup bidang keilmuan Manajemen meliputi: Manajemen, Manajemen Syariah, Administrasi Keuangan (Perkantoran, Pajak, Hotel, Logistik, Dll), Pemasaran, Manajemen Transportasi, Manajemen Industri, Manajemen Informatika, Kesekretariatan. Jurnal ini diterbitkan sebagai sarana dan wadah para dosen, ilmuan, peneliti maupun pakar bidang pertanian mempublikasikan hasil-hasil penelitiannya untuk menunjang Tugas dan Program Tri Dharma Perguruan Tinggi secara Umum. Jurnal Ilmiah Ilmu Manajemen (JUIIM) terbit dua kali dalam setahun pada bulan Januari dan Juli.

  • JIPVET: Jurnal Ilmu Peternakan dan Veteriner

    JIPVET: Jurnal Ilmu Peternakan dan Veteriner: p-ISSN: 2809-8404(cetak), e_ISSN: 2809-8358 (Online) adalah jurnal terbitan berkala yang diterbitkan oleh Fakultas Pertanian Universitas Gajah Putih Program Studi Peternakan. Isi jurnal mencakup bidang keilmuan Peternakan meliputi: Peternakan, Sosial Ekonomi Perternakan, Nutrisi dan Makanan Ternak, Teknologi Hasil Ternak, Pembangunan Peternakan, Produksi Ternak, Budidaya Ternak, Produksi dan Teknologi Pakan Ternak, Bioteknologi Peternakan, Sain Veteriner. Jurnal ini diterbitkan sebagai sarana dan wadah para dosen, ilmuan, peneliti maupun pakar bidang pertanian mempublikasikan hasil-hasil penelitiannya untuk menunjang Tugas dan Program Tri Dharma Perguruan Tinggi secara Umum. Jurnal JIPVET: Jurnal Ilmu Peternakan dan Veteriner terbit dua kali dalam setahun pada bulan Juni dan Desember.

  • Biram Samtani Sains

    Jurnal Biram Samtani merupakan media publikasi resmi artikel ilmiah yang diterbitkan oleh pengelola jurnal yaitu Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Universitas Gajah Putih, Aceh Tengah, Indonesia. Publikasi berkala jurnal ilmiah ini terbit 2 (dua) kali dalam setahun dan merupakan media nasional untuk bertukar ilmu dan membahas hasil-hasil penelitian terkini di bidang teknologi, Multidisiplin meliputi: Ilmu Sosial, Humaniora, Politik, Pendidikan, Ilmu Teknik, Teknik Elektro dan Informatika, Desain Komunikasi Visual, Manajemen, Ekonomi dan Akuntansi, Kewirausahaan dan Bisnis. Jurnal ini menerbitkan Ilmu Sosial, Humaniora, Politik, Pendidikan, Teknik, Teknik Elektro dan Informatika, Desain Komunikasi Visual, Manajemen, Ekonomi dan Akuntansi, Kewirausahaan dan Bisnis. Selain itu, jurnal ini juga menerbitkan review dari tema yang telah ditentukan oleh editor.